Minggu, 28 April 2013

TARI GINTUR.


            Tari Gintur Rakyat Kalimantan selatan, Bermula Tari ini adalah Tari dalam upacara puji syukur sehabis panen oleh suku Dayak (Bukit). Pada awal nya Fungsi tari Ini tidak Berubah tetapi bertambah dengan Fungsi Hiburan dalam suatu Pergaulan Muda Mudi.

            Media yang dipakai Adalah Giring – giring Dan Gontor, Stilisasi gerakan pada kegiatan memotong padi di Huma. Desain bundaran sebagai tanda Tradisional, Horizontal diantara desain lantai garis lurus, yang menunjukan situasi pergaulan.

0 komentar:

Posting Komentar

 

Blogger

Flag Counter

Twitter

Ping your blog, website, or RSS feed for Free